Permainan ini merupakan permainan outdoor yang mana permainan yang dilakukan di luar ruangan.
Tujuan Permainan:
1. Kecepatan Motorik
2. Kesabaran
3. Unsur Hiburan
4. Mendekatkan anak dengan alam/ sawah
Lokasi: di luar ruangan atau di areal persawahan yang berair
Alat: ikan yang masih hidup
Pelaksanaan:
1. Permainan dilakukan secara perseorangan atau tim.
2. Ikan disebar di areal persawahan.
3. Peserta berusaha menangkap ikan yang disebar
4. Peserta yang menangkap ikan paling banyak dinyatakan sebagai pemenang
Peraturan Permainan:
Dalam menangkap ikan, peserta tidak diperkenankan menggunakan alat apapun =, kecuali dengan menggunakan tangan.
thx posnya,,, tapi belum membantu ane hhe
BalasHapushttp://jajangbaberwahyudin.blogspot.com